BEM SI Kerakyatan Gelar Unjuk Rasa di Patung Kuda, Tolak PPN 12%

BEM SI Kerakyatan Gelar Unjuk Rasa di Patung Kuda, Tolak PPN 12%
BEM SI Kerakyatan menggelar aksi unjuk rasa di Patung Kuda, Jakarta Pusat, menolak kenaikan PPN menjadi 12%. Mereka meminta PPN 12% dibatalkan.